Harga Laptop dan Tablet HP Stream

Semakin banyaknya pekerjaan serta tugas yang kita kerjakan dalam kehidupan sehari-hari dan dituntut untuk bisa menyelesaikannya dalam waktu yang relatif singkat. Apalagi bila pekerjaan tersebut membutuhkan sebuah perangkat sebagai pendukung untuk bisa menyelesaikannya seperti misalnya laptop. Tentunya semua orang menginginkan sebuah perangkat yang bagus serta terjangkau. Kini Hewlett-Packard Company (HP) baru saja mengumumkan laptop dan dua buah tablet windows dengan harga yang sangat murah. Peluncuran tersebut sama seperti yang telah dilakukan oleh Advan pada peluncuran Advan Vanbook W80 dan Vanbook W100.

1

Dua tablet windows yang dimaksud yakni Hewlett-Packard Stream 7 dan Hewlett-Packard Stream 8 yang dipasarkan pada hari ini, 30 september di Amerika serikat. Sedangkan untuk laptop Hewlett-Packard Stream belum diketahui kapan mulai dipasarkan. Memang diketahui bahwa perangkat ini bukanlah perangkat yang memiliki kualitas sangat bagus, namun untuk anda yang mencari sesuatu yang sederhana dengan harga yang relatif murah, tentunya perangkat ini bisa menjadi pertimbangan anda.

2

Spesifikasi Laptop dan Tablet HP Stream

Laptop Hewlett-Packard Stream yang diluncurkan oleh produsen asal Amerika Serikat ini akan menyediakan dua model yang menggunakan tekhnologi layar sentuh HD yakni 11,6 inci dan 13,3 inci. Di dalam laptop ini telah tersemat chipset Intel Celeron. Terdapat pula berbagai fitur di dalamnya yang bisa anda nikmati saat menggunakannya. Untuk penyimpanan, laptop Hewlett-Packard ini memiliki memori 32 GB eMMC flash memori. Dan untuk office 365 personal dan 1 TB penyimpanan OneDrive, serta gratis berlangganan selama satu tahun.

4

Kedua tablet Hewlett-Packard (HP), baik itu HP Stream 7 maupun HP Stream 8 ini memiliki ukuran yang berbeda namun menggunakan desain yang sama. Untuk Hewlett-Packard Stream 7 memiliki layar 7 inci yang beresolusi 1280 x 800 piksel, untuk sektor dapur pacu HP Stream 7 menggunakan prosesor Intel Atom Quad-core Z3735G dengan paduan memori RAM yang berkapasitas 1 GB, serta menyediakan memori internal 16 GB, namun tidak didukung oleh microSD.

7

Sedangkan untuk Hewlett-Packard Stream 8 memiliki layar 8 inci dengan resolusi 1280 x 800 piksel, dengan dapur pacu yang juga sama dengan HP Stream 8 yakni mengandalkan prosesor Intel Atom Quad-core Z3735G dengan dibekali memori internal berkapasitas 16 GB dan juga tanpa menggunakan kartu slot microSD untuk ekspansi memori eksternal. Dengan di dukung oleh prosesor Intel Atom juga untuk berlangganan secara pribadi selama satu tahun microsoft office 365, semua itu mencakup 1 TB penyimpanan OneDrive serta gratis skype selama 60 menit setiap bulannya. Bahkan, Hewlett-Packard Stream 8 juga menawarkan 200 MB data LTE secara gratis.

8

Dengan menghadirkan masing-masing kedua laptop dan tablet windows murah tentunya bukanlah suatu hal yang dipertanyakan lagi, karena sebelumnya microsoft sendiri telah menggaet Advan. Dalam kesempatan itu pula dari pihak Direktur Microsoft Indonesia telah mengatakan bahwa pihaknya memang telah menggratiskan biaya untuk lisensi Windows untuk perangkat tertentu yang dipilihnya. Seperti informasi dari media di Amerika Serikat yang mnyatakan bahwa itu merupakan suatu strategi Microsoft dalam membendung kesuksesan Android dan Google Chrome.

3

Harga Laptop dan Tablet HP Stream

Untuk kedua macam hasil produksi HP ini tentunya dibanderol dengan harga yang berbeda. Untuk Laptop sendiri di banderol dengan harga mulai $ 199,99 atau harga sekitar Rp. 2.4 juta, sedangkan untuk tablet di banderol dengan harga  $ 99 atau sekitar Rp. 1.2 juta. bagi yang ingin mengetahui harga dan spesifikasi tablet Acer Iconia 8 W bisa ditemukan dalam artikel yang telah kami sajikan untuk anda.

Harga Kawasaki Ninja H2 2015 Mengajak Melesat Dengan Supercharger
Prev Post

Semakin banyaknya pekerjaan serta tugas yang kita kerjakan dalam kehidupan sehari-hari dan dituntut untuk bisa menyelesaikannya dalam waktu yang relatif singkat. Apalagi bila pekerjaan tersebut membutuhkan sebuah perangkat sebagai pendukung untuk bisa menyelesaikannya seperti misalnya laptop. Tentunya semua orang menginginkan sebuah perangkat yang bagus serta terjangkau. Kini Hewlett-Packard Company (HP) baru saja mengumumkan laptop dan […]

Harga Karbonn Titanium S20 Layar 4,5 Inci Terjangkau
Next Post

Semakin banyaknya pekerjaan serta tugas yang kita kerjakan dalam kehidupan sehari-hari dan dituntut untuk bisa menyelesaikannya dalam waktu yang relatif singkat. Apalagi bila pekerjaan tersebut membutuhkan sebuah perangkat sebagai pendukung untuk bisa menyelesaikannya seperti misalnya laptop. Tentunya semua orang menginginkan sebuah perangkat yang bagus serta terjangkau. Kini Hewlett-Packard Company (HP) baru saja mengumumkan laptop dan […]

Related Post

Daftar Harga Laptop HP Terbaru dan Terbaik

HP atau disingkat dengan Hewlett-Packard Company, yaitu satu diantara perusahaan tehnologi informasi paling besar dunia. Hewlett-Packard di bangun oleh dua orang yang bernama Bill Hewlett serta Dave Packard. Bertempat di California, Amerika Serikat, Hewlett-Packard Company perusahaan yang bergerak dibidang komputasi, percetakan, serta deskripsi digital, serta juga jual piranti lunak serta service layanan yang lain. Laptop […]

Kamera Baru Canon PowerShot N100 Foto Depan-Belakang

PowerShot N100 yang diluncurkan saat ajang CES 2014 di Las Vegas, Amerika Serikat itu kian populer dengan fiturnya yang modern yakni dapat memotret depan dan belakang. Bagian depan PowerShot N100 terdapat sebuah lensa zoom 5X (24-120 mm ekuivalen full-frame, f/1.8-5.7) dengan sensor 12 megapiksel yang digabungkan dengan prosesor Digic 6, mirip yang  miliki kamera PowerShot […]

Harga Zopo ZP999 Prosesor Octa-Core & Kamera 14 Megapiksel

Salah satu produsen asal negara China yakni Zopo kini semakin pintar dalam mengeluarkan hasil rancangannya. Mungkin sebagian orang sudah tidak terlalu asing lagi dengan nama tersebut. Ya, Zopo memang pandai dalam hal menarik perhatian masyarakat dengan cara mengambil kembali produk andalan mereka dan kemudian meluncurkannya kembali menjadi perangkat unggulan terbaru dengan hardware yang telah diperbaharui. […]

Menghubungkan HP Ke TV Box Android Dengan Mudah Dan Praktis

Dalam beberapa langkah sederhana, Anda bisa membagikan konten ponsel Anda ke layar TV dengan mudah. Melalui teknologi yang semakin canggih, menghubungkan ponsel ke TV Box Android menjadi lebih mudah dari sebelumnya. Dengan bantuan koneksi nirkabel seperti Miracast atau Chromecast, Anda dapat secara nirkabel mengalirkan konten ponsel Anda ke layar TV. Ini membuka peluang untuk menikmati […]

Kreasikan Identitas Visual Anda Membuat Logo Instagram Di Android

Mengutak-atik tampilan menjadi menyenangkan. Bukan rahasia lagi bahwa Instagram adalah platform yang penuh warna dan kreativitas. Bagi banyak orang, memiliki logo khusus untuk profil mereka telah menjadi semacam tren. Logo ini bisa merefleksikan kepribadian dan gaya pengguna, menambahkan sentuhan pribadi pada akun Instagram mereka. Ponsel pintar, teman kreatifmu. Dalam era teknologi saat ini, membuat logo […]