Smartphone Harga Terjangkau, Acer Liquid Z500

Tempat perhelatan IFA 2014 yang berlangsung di Berlin Exhibition, Messe Berlin GmbH, Messedamm 22, 14055 Berlin, Jerman menjadi event pameran peralatan telekomunikasi yang cukup besar dan di ikuti oleh sebagian vendor-vendor besar alat telekomunikasi dari seluruh dunia. Event yang rutin dilaksanakan setiap tahun oleh The German Association for Entertainment and Communications Electronics selalu dinanti-nantikan oleh banyak pemerhati alat komunikasi dari penjuru dunia. Hadirnya produk-produk baru yang masing-masing membawa keunggulan teknologi, spesifikasi dan fitur menjadi daya tarik tersendiri bagi penggemar gadget dan teknologi baru. Seperti IFA tahun ini yang menghadirkan bukan hanya produk-produk canggih dan mahal seperti iPhone 6, tetapi juga banyak yang cukup murah dengan harga terjangkau.

Salah satu smartphone yang hadir dengan banderol yang terjangkau adalah Acer Liquid Z500. Smartphone ini sepertinya khusus dibuat untuk penikmat musik karena fitur-fitur yang disediakan lebih cenderung memanjakan para pencinta musik. Dengan speaker stereo DTS Studio Sound yang berkualitas tinggi dan tombol untuk mengakses musik secara langsung di Google Musik yang letaknya berada di bawah kamera belakang. Acer Liquid Z500 menawarkan kualitas suara yang setara CD Quality Music Playback untuk pengalaman mendengarkan musik dengan sensasi yang luar biasa.

Acer Liquid Z500

Namun tentu saja Acer Liquid Z500 bukan hanya sekedar smartphone musik semata. Dimensinya yang berbingkai logam dengan backcover dari plastik dan pilihan kelir seperti Titanium Black, Sandy Silver dan Aquamarine Green, smartphone ini memiliki ketebalan 8,7mm, memang cukup tipis tapi tetap bukanlah yang tertipis saat ini. Dengan spesifikasi yang cukup bagus, namun memiliki harga yang cukup terjangkau. Tidak salah jika smartphone ini dijadikan pilihan untuk kualitas dan harga yang reasonable. Tertarik?, nah anda dapat melihat spesifikasi lengkapnya pada tabel di bawah ini.

Acer Liquid Z500

Spesifikasi Acer Liquid Z500

Jaringan Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
SIM Dual SIM
Body Dimensi 8.7mm thick
Berat 150 g (5.29 oz)
Layar Tipe IPS LCD capacitive touchscreen, 16M Warna
Ukuran 720 x 1280 piksel, 5.0 inci (~294 ppi pixel density)
Multitouch Ya
Protection Gorilla Glass 3
Suara Alert Tipes Vibration, MP3, WAV ringtones
Loudspeaker Ya, with stereo speakers
3.5mm jack Ya
– DTS Suara enhancement
Memori Slot Memori microSD, Hingga 32 GB
Internal 4 GB, 1 GB RAM
Data GPRS Ya
EDGE Ya
WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi hotspot
Bluetooth v3.0, A2DP, EDR
USB microUSB v2.0
Kamera Utama 8 MP, 3264 x 2448 piksel, autofocus, LED flash
Fitur Geo-tagging
Video 1080p
Kamera Depan No
Fitur OS Android OS, v4.4 (KitKat)
Prosessor Quad-core 1.3 GHz
Sensors Accelerometer, proximity
Messaging SMS (threaded view), MMS, Email, Push Email
Browser HTML
Radio FM radio
GPS Ya, with A-GPS
Java Ya, via Java MIDP emulator
Warna Aquamarine hijau, Sandy Silver, Titanium Hitam
– SNS integration
– MP3/WAV/WMA/AAC player
– MP4/H.264/H.263 player
– Organizer
– Document viewer
– Photo editor
– Voice memo/dial
– Predictive text input
Baterai Jenis Li-Ion 2000 mAh
Stand-by
Waktu Bicara

Harga Acer Liquid Z500

Acer Liquid Z500 diberi banderol € 150 untuk pasar Eropa, Timur Tengah dan Afrika yang jika dirupiahkan sekitar Rp. 2,3 juta. Harga ini kemungkinan akan berbeda dengan harga untuk pasar Asia, namun tentu tidak akan berbeda terlalu jauh dari harga yang ditawarkan sekarang. Jika anda sudah tidak sabar menunggu Acer Liquid Z500 ini sebab baru mulai dipasarkan pada 15 September nanti di Eropa, mungkin anda ingin mencari alternatif lain dengan melihat-lihat spesifikasi dan keunggulan smartphone baru lain di sini.

Lenovo Tab S8, Intel Atom Quad-Core Dengan Banderol Murah
Prev Post

Tempat perhelatan IFA 2014 yang berlangsung di Berlin Exhibition, Messe Berlin GmbH, Messedamm 22, 14055 Berlin, Jerman menjadi event pameran peralatan telekomunikasi yang cukup besar dan di ikuti oleh sebagian vendor-vendor besar alat telekomunikasi dari seluruh dunia. Event yang rutin dilaksanakan setiap tahun oleh The German Association for Entertainment and Communications Electronics selalu dinanti-nantikan oleh banyak pemerhati alat komunikasi […]

Spesifikasi Alcatel One Touch Hero 2 Dengan Prosessor Octa-Core
Next Post

Tempat perhelatan IFA 2014 yang berlangsung di Berlin Exhibition, Messe Berlin GmbH, Messedamm 22, 14055 Berlin, Jerman menjadi event pameran peralatan telekomunikasi yang cukup besar dan di ikuti oleh sebagian vendor-vendor besar alat telekomunikasi dari seluruh dunia. Event yang rutin dilaksanakan setiap tahun oleh The German Association for Entertainment and Communications Electronics selalu dinanti-nantikan oleh banyak pemerhati alat komunikasi […]

Related Post

Maksimalkan Pengalaman Bermain Anda Dengan Aplikasi Mempercepat Waktu Game Online Android

Inilah saatnya untuk membahas tentang aplikasi yang bisa mempercepat waktu bermain game online di Android Anda. Mengoptimalkan Pengalaman Bermain dengan Aplikasi Mempercepat Waktu Game Online Android Dalam dunia game online yang serba cepat dan kompetitif, penggunaan aplikasi mempercepat waktu game menjadi salah satu solusi yang banyak digunakan oleh para pemain Android. Aplikasi ini memungkinkan pemain […]

Harga Samsung Galaxy Grand Max, Android KitKat Kamera 13 MP

Samsung yang merupakan salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara Korea Selatan nampaknya tidak pernah diam dan terus merancang sebuah alat telekomunikasi yang akan dipersiapkan untuk mewarnai pasar dunia gadget. Produsen yang sangat produktif ini memang terkenal dengan berbagai perangkatnya yang sangat berkualitas. Jika sebelumnya kita telah membahas tentang salah satu ponsel terbaru […]

Harga Honda Forza 125 Tampil Sporty dan Lebih Agresif

Sehubungan dengan berlangsungnya ajang pameran otomotif yang disebut dengan Paris Motor Show 2014. Salah satu vendor asal negara Jepang yakni Honda kembali meluncurkan motor hasil desain terbarunya tepat pada pembukaan ajang tersebut. Kendaraan yang dimaksud adalah Honda Forza 125 yang merupakan skuter dengan beberapa kelebihan yang dimiliki, yang hampir sama seperti motor sport Yamaha YZF […]

Pengelolaan Efisien Penyimpanan File Menggunakan Google Drive Android

Dalam era digital yang serba cepat ini, menyimpan file di Google Drive melalui perangkat Android menjadi hal yang semakin lazim dilakukan. Google Drive, sebagai platform penyimpanan berbasis awan, menawarkan kenyamanan dan aksesibilitas yang tak terbatas. Dengan berbagai file penting, mulai dari dokumen kerja hingga momen-momen berharga dalam bentuk gambar dan video, Google Drive menjadi jembatan […]

Solusi Efektif: Cara Mengembalikan Data Yang Terhapus Di HP Android

Dalam kehidupan digital yang semakin terkoneksi, kehilangan data di perangkat Android dapat menjadi pengalaman frustasi. Namun, jangan khawatir, karena ada beberapa cara untuk mengembalikan data yang terhapus dan memberikan sedikit harapan bagi para pengguna Android yang khawatir tentang kehilangan informasi berharga mereka. Ketika data yang penting seperti pesan teks, foto, atau file dokumen terhapus tanpa […]