Harga ZTE Blade L3, Spesifikasi Android Lollipop Murah

ZTE yang merupakan salah satu produsen alat telekomunikasi yang berasal dari negeri China kini kembali meluncurkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya yang diberi nama ZTE Blade L3. Ponsel terbaru ini datang dengan menggunakan sistem operasi Android terbaru yakni Android 5.0 Lollipop. Setelah sebelumnya kita kedatangan ZTE Blade S6, diharapkan ponsel terbaru ini juga mampu bersaing dengan beberapa ponsel dari vendor lain. Untuk spesifikasi yang dibawanya pun terbilang cukup tinggi. Jika beberapa ponsel hadir dengan layar lebar, ZTE Blade L3 juga mengusung layar yang berukuran lebar untuk memudahkan pengguna dalam mengaplikasikan sesuatu didalamnya.Selain itu, ponsel dengan layar lebar bisa membuat pengguna merasa nyaman saat bermain game, menonton video dan sebagainya. Penasaran dan ingin mengetahui berapa harga dan apa saja spesifikasi yang dibawa oleh ponsel terbaru ini? Berikut uraian lengkapnya untuk anda.

Spesifikasi ZTE Blade L3

Kelebihan ZTE Blade L3
Spesifikasi ZTE Blade L3

ZTE Blade L3 dilengkapi dengan layar berukuran 5 inci dengan resolusi 540 x 960 piksel. Untuk sektor dapur pacu, ponsel ini dipersenjatai oleh prosesor Quad Core MT6582M dengan kecepatan mencapai 1.3 GHz dan dipadukan dengan Random Access Memory (RAM) sebesar 1 GB. Untuk media penyimpanan, ponsel terbaru ini dilengkapi dengan memori internal dengan kapasitas 8 GB yang cukup mampu menampung beberapa data seperti lagu-lagu, foto-foto, aplikasi dan beberapa data penting lainnya.

Fitur ZTE Blade L3

Selain spesifikasi yang telah disebutkan di atas, ZTE Blade L3 juga dilengkapi dengan berbagai fitur menarik seperti adanya dua buah kamera yang mendukung untuk kegiatan fotografi. Terpasang kamera belakang yang berfungsi sebagai kamera utama 8 megapiksel yang mampu menghasilkan gambar yang sangat tajam dan jernih. Sedangkan pada kamera depan beresolusi 2 megapiksel yang cukup mendukung untuk kegiatan selfie.

Untuk mendukung semua aplikasi yang terdapat didalamnya, produsen memasangkan baterai yang berkapasitas 2.000 mAh yang cukup mampu bertahan hingga beberapa jam lamanya. Untuk kualitas tentunya ponsel hasil besutan pabrikan yang satu ini sudah tidak diragukan lagi, kebanyakan ponsel hasil rancangannya telah mampu menarik perhatian masyarakat pecinta gadget.

Berikut beberapa fitur dan spesifikasi ZTE Balde L3

  • Layar berukuran 5 inci dengan resolusi 540 x 960 piksel
  • Prosesor Quad Core MT6582M berkecepatan 1.3 GHz
  • Random Access Memory (RAM) sebesar 1 GB
  • Memori internal berkapasitas 8 GB
  • Kamera Belakang 8 Mp
  • Kamera Depan 2 MP
  • Baterai berkapasitas 2.000 mAh

Harga ZTE Blade L3

Beberapa fitur dan spesifikasi yang telah dituliskan memang terbilang cukup mumpuni, harga yang dibanderol untuk ponsel terbaru ini memang nampak cukup sesuai. Harga ZTE Blade L3 adalah $250 atau hampir setara dengan Rp. 3.2 juta. Sekian informasi tentang harga ZTE Blade L3 yang dapat saya sajikan untuk anda, semoga bermanfaat. Untuk informasi harga ponsel terbaru lainnya dapat anda lihat dalam artikel yang telah kami sajikan sebelumnya seperti misalnya harga Oppo 3000.

Harga Asus ZenFone C, Spesifikasi Android KitKat 1 Jutaan
Prev Post

ZTE yang merupakan salah satu produsen alat telekomunikasi yang berasal dari negeri China kini kembali meluncurkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya yang diberi nama ZTE Blade L3. Ponsel terbaru ini datang dengan menggunakan sistem operasi Android terbaru yakni Android 5.0 Lollipop. Setelah sebelumnya kita kedatangan ZTE Blade S6, diharapkan ponsel terbaru ini juga mampu […]

Samsung Galaxy XCover 3, Spesifikasi Ponsel Android KitKat Terbaru
Next Post

ZTE yang merupakan salah satu produsen alat telekomunikasi yang berasal dari negeri China kini kembali meluncurkan salah satu ponsel hasil desain terbarunya yang diberi nama ZTE Blade L3. Ponsel terbaru ini datang dengan menggunakan sistem operasi Android terbaru yakni Android 5.0 Lollipop. Setelah sebelumnya kita kedatangan ZTE Blade S6, diharapkan ponsel terbaru ini juga mampu […]

Related Post

Memahami Kelebihan Dan Kekurangan Linux, Android, Dan IOS Dalam Perspektif Penggunaan

Pada era digital yang semakin berkembang, sistem operasi menjadi elemen kunci dalam pengalaman pengguna. Linux, Android, dan iOS adalah tiga sistem operasi yang mendominasi berbagai perangkat. Masing-masing memiliki kelebihan dan kekurangan yang perlu dipertimbangkan. Linux, dengan sifatnya yang open-source, menawarkan fleksibilitas dan dapat disesuaikan dengan kebutuhan pengguna. Namun, kompleksitas pengaturan dan kurangnya dukungan resmi bisa […]

Memadukan Kreativitas: Memprogram Arduino Dengan Android

Teknologi semakin merambah ke berbagai aspek kehidupan kita, bahkan hingga dalam dunia pemrograman. Salah satu contohnya adalah kemampuan untuk memprogram Arduino menggunakan perangkat Android. Konsep ini mungkin masih terdengar futuristik bagi beberapa orang, namun seiring perkembangan teknologi, hal ini menjadi nyata dan memungkinkan. Dulu, memprogram Arduino seringkali memerlukan komputer atau laptop sebagai sarana utama. Namun, […]

Harga Elephone G4 Android KitKat Layar 5 Inci Murah

Elephone kini sedang gencar-gencarnya merancang alat telekomunikasi yang dipersiapkan untuk mewarnai pasar dunia. Salah satu perusahaan alat telekomunikasi yang berasal dari negara China ini rupanya semakin siap bersaing dengan beberapa vendor lain. Belum lama ini, produsen tersebut memperkenalkan salah satu hasil produksinya yang diberi nama Elephone G4. Sama seperti Elephone G5 yang berjalan dengan sistem […]

Menerapkan Tabulasi Di Microsoft Word Android

Dalam dunia yang semakin terhubung dan dinamis, kemampuan untuk mengatur dan menyusun dokumen menjadi suatu keahlian yang sangat diperlukan. Salah satu hal yang seringkali dibutuhkan adalah membuat tab di Word Android. Dengan adanya fitur ini, Anda bisa dengan mudah mengatur tata letak dokumen Anda, memberikan penekanan pada bagian tertentu, dan membuat tampilan yang lebih terstruktur. […]

HTC Desire 510 Dengan Spesifikasi Kelas Menengah dan LTE

HTC yang merupakan perusahaan multinasional yang berbasis di Taiwan baru-baru ini mengumumkan keberadaan jagoan barunya yang diberi nama Desire 510. Pendatang baru ini mengusung spesifikasi kelas menengah dan jaringan LTE. Pengaplikasian jaringan LTE pada ponsel kelas menengah dan bawah sepertinya sudah mulai jadi keharusan pada smartphone-smartphone besutan yang baru. Smartphone HTC Desire 510 bakal dipasarkan […]